Kamis, 13 Oktober 2016

Negara-Negara Di Kawasan Asia Tenggara



       Benua Asia adalah benua terluas di dunia, dan memiliki beberapa kawasan. Salah satunya adalah kawasan Asia Tenggara. Indonesia terletak di kawasan Asia Tenggara. Secara asrtronomis, Asia Tenggara terletak di antara 21 derajat LU-11 derajat LS dan 95 derajat BT-141 derajat BT. Negara terluas adalah negara Indonesia. Sementara negara terkecilnya adalah Negara Singapura. Negara tertuanya adalah thailand, sementara negara termuda adalah Timor Leste. Negara negara Asia Tenggara meliputi:

Minggu, 09 Oktober 2016

Presiden Dan Wakil Presiden RI Dari Masa Ke Masa



Siapakah presiden dan Wakil Presiden RI saat ini? Ya, presiden RI saat ini adalah bapak Ir.H. Joko Widodo, dan wakilnya bapak Drs.H.Muhamad Jusuf Kalla. Mereka dilantik sebagai presiden dan Wakil Presiden RI pada 20 Oktober 2014.Namun dari masa kemasa, Presiden dan wapres RI selalu berganti. Berikut nama-nama Presiden dan Wakil Presiden RI dari masa ke masa